▶ Rambu Kerja

Sign/Rambu Kerja adalah petunjuk umum yang harus dipatuhi. Adapun rambu kerja di Kantin Chingluh adalah:

A. Rambu kerja untuk karyawan kantin selama berada di area dapur wajib menggunakan APD:


GUNAKAN PENUTUP KEPALA

GUNAKAN SEPATU KESELAMATAN

GUNAKAN CELEMEK

GUNAKAN MASKER

CUCI TANGAN SEBELUM/SESUDAH BEKERJA

GUNAKAN SARUNG TANGAN
(PLASTIK/KARET/KAIN)
SESUAI AKTIVITAS



B. Rambu kerja untuk karyawan kantin diluar area dapur wajib menggunakan APD:


GUNAKAN PENUTUP KEPALA

GUNAKAN SEPATU KESELAMATAN

GUNAKAN MASKER

CUCI TANGAN SEBELUM/SESUDAH KERJA

GUNAKAN SARUNG TANGAN
(PLASTIK/KARET/KAIN)
SESUAI AKTIVITAS



C. Rambu kantin yang wajib diketahui dan dipatuhi semua karyawan/pengunjung kantin:


RAMBU/TANDA MASUK ANTRIAN


RAMBU/TANDA KELUAR ANTRIAN


RAMBU/TANDA ANTRIAN KHUSUS IBU HAMIL


RAMBU/TANDA AWAS TERKENA
SENGATAN LISTRIK
(Stop kontak/terminal/colokan listrik)


RAMBU/TANDA AWAS TERKENA
PAPARAN PANAS
(Alat/mesin mengeluarkan paparan panas)


RAMBU/TANDA AWAS
LISTRIK TEGANGAN TINGGI
(Panel listrik pusat)


RAMBU/TANDA AWAS
PERMUKAAN PANAS
(Alat kerja/mesin permukaan panas)


RAMBU/TANDA AWAS
KEPALA TERBENTUR
(Atap area kerja lebih pendek)


RAMBU/TANDA HEMAT LISTRIK


RAMBU/TANDA HEMAT AIR


RAMBU/TANDA PINTU DARURAT
(Jika terjadi keadaan darurat/kebakaran)


RAMBU/TANDA TANGGA DARURAT
(Jika terjadi keadaan darurat/kebakaran)




KESEHATAN - KESELAMAT KERJA

dimulai dari diri kita bukan orang lain




Gizi Kerja

Pemenuhan Kecukupan Gizi Bagi Pekerja Pemenuhan kecukupan gizi pekerja selama bekerja merupakan salah satu bentuk penerapan syarat keselam...